468x60 Ads

Normal Monster Card


[R]etaliation | 00.28 |

Hai Duelist, Dalam Kesempatan Ini Saya Akan Membahas Tentang Normal Monster Card, Normal Monster Card Bisa Dibilang Monster Yang Paling Standard Untuk Bermain Duel Monster, Dari Normal Monster Card Kita Bisa Mendapat Beberapa Keuntungan, Namun Ada Pula Kekurangannya. Normal Monster Pada Umumnya Sangat Mudah Dipanggil Dibanding Monster-Monster Lainnya (Effect, Ritual, Fusion, Synchro, XYZ), Karena Tidak Membutuhkan Syarat Yang Begitu Banyak, Untuk Level 1-4 Kita Bisa Langsung Men-Summon Monster Tersebut Tanpa Harus Menggunakan Tumbal Atau Menunggu Kondisi Tertentu. Sedangkan Untuk Level 5-6 Kondisinya Hampir Sama, Namun Kita Membutuhkan 1 Buah Tumbal Untuk Di Tribute (Advance Summon), Sedangkan Level 7-12 Hanya Membutuhkan 2 Tumbal.
Kekurangan Normal Monster Ini Sendiri Yang Paling Fatal Adalah Normal Monster Tak Memiliki Kekuatan  
Khusus Seperti Yang Dimiliki Monster Lainnya, Terutama Effect Monster, Sehingga Untuk Melakukan Power Up Dan OTK (One Turn Kill) Membutuhkan Bantuan-Bantuan Dari Spell Card Dan Trap Card, Selain Itu Dibandingkan Effect Monster, Pemanggilan Level 5 Keatas Agak Lambat Karena Harus Menunggu Adanya Monster Yang Akan Dijadikan Tumbal, Berbeda Dengan Effect Monster Yang Bisa Summon Monster Level 5-12 Tanpa Tumbal Satupun Asalkan Kondisi Untuk Summon-nya Tepat
Berikut Contoh Normal Monster Card:



0 komentar:

Posting Komentar